Bahan Kulit Pizaa IV:
300 gr tepung terigu proteing tinggi
75 gr kentang kukus
1 sendok teh gula pasir
1 1/4 sendok teh ragi instan
15 gr susu bubuk
175 ml air es
30 gr mentega putih
1 sendok teh garam
Bahan Saus:
1 resep saus pedas
Bahan Tumisan ( ditumis sampai matang):
500 gr udang kupas, dibelah punggungnya
500 gr udang kupas, dibelah punggungnya
200 gr jagung manis pipil
4 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunya
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
Bumbu-bumbu halus:
8 butir bawang merah
6 buah cabai merah besar, dibuang bijinya
10 buah cabai merah keriting
Bahan Topping:
150 gr keju cheddar parut
Cara membuat:
- Kulit Campur tepung terigu, tepung kentang kukus, gula pasir, ragi instant, dan susu bubuk. Aduk rata.
- Masukkan air es sedikit-sedikit sambil diuleni rata. Masukan mentega putih dan garam, uleni sampai elastis. Diamkan 30 menit.
- Bagi 5 bagian. Bentuk bulat adonan daimkan 10 menit.
- GIling tipis adonan bentuk bulat dengan sisi sedikit lebih tebal. Letakan diloyang tanpa diolesi margarin. Cubit sisinya , tusuk-tusuk dengan garpu, diamkan selama 30 menit.
- Oles dengan daus tipis saja. Tambahkan tumisan tabur keju parut.
- Oven 12 menit denga api dibawah suhu 190 derajat celcius sampai matang
0 komentar:
Posting Komentar